5 Smartwatch Garmin Terjangkau 2025: Fitur Canggih, Desain Keren, Harga Bersahabat

Garmin Forerunner 55 – Ringan, Simpel, dan Cocok untuk Pemula
Sumber :
  • garmin


3. Garmin Instinct 2 (Standard Edition) – Tangguh untuk Petualang

Harga: Sekitar Rp4,5 jutaan

Jika kamu suka beraktivitas di alam terbuka, seperti hiking, berkemah, atau trail running, maka Garmin Instinct 2 bisa menjadi andalan. Didesain dengan standar militer, jam tangan ini punya daya tahan ekstra terhadap benturan dan cuaca ekstrem.

Didukung teknologi navigasi lengkap seperti GPS, GLONASS, dan Galileo, Instinct 2 juga punya baterai tahan lama hingga 28 hari serta kemampuan tahan air hingga 10 ATM. Smartwatch ini bukan hanya tangguh, tapi juga fungsional, sehingga cocok untuk petualang sejati yang membutuhkan perangkat tahan banting.


4. Garmin Lily – Anggun dan Fungsional untuk Wanita Aktif