3 Rekomendasi AC Midea 1 PK 2025: Hemat Listrik, Harga Terjangkau, dan Fitur Canggih

AC Midea 1 PK
Sumber :
  • Istimewa

2. Midea MSAF-09CRN2X Standard 1 PK

AC ini menawarkan fitur Super Cool untuk pendinginan cepat dan lapisan antikarat Gold Fin pada evaporator dan kondensor. Menggunakan refrigerant R32 yang ramah lingkungan. 

Spesifikasi:

  • Kapasitas: 9.000 BTU/h

  • Daya Listrik: 660 W

  • Refrigerant: R32

  • Harga: Sekitar Rp3.200.000

3. Midea MPF2-09CRN1 Portable 1 PK

AC portable ini mudah dipindahkan dan cocok untuk ruangan dengan luas hingga 18 m². Dilengkapi dengan fitur 4-in-1: Cooling, Ventilating, Dehumidifying, dan Ion Air Purification. 

Spesifikasi: