Samsung A55 5G vs M55 5G: Mana yang Lebih Worth It untuk Dibeli?
Kamis, 6 Maret 2025 - 12:45 WIB
Sumber :
- MrRightSpecs
Keunggulan A55 5G terletak pada sensor ultrawide yang lebih besar, menghasilkan foto dengan sudut lebih luas dan detail lebih tajam.
Namun, bagi pecinta selfie, M55 5G lebih unggul dengan kamera depan 50 MP, dibandingkan A55 5G yang hanya 32 MP.
Baterai dan Pengisian Daya: Mana yang Lebih Awet?
Keduanya dibekali baterai 5000mAh, tetapi perbedaannya terletak pada kecepatan pengisian daya:
Galaxy A55 5G: Fast charging 25W
Galaxy M55 5G: Fast charging 45W
Dengan dukungan pengisian daya lebih cepat, M55 5G lebih unggul dalam efisiensi waktu pengisian baterai.