Rahasia Setting Kamera iPhone 13 Biar Foto Super HD & Tajam! Cek Triknya Sekarang!

Rahasia Setting Kamera iPhone 13 Biar Foto Super HD & Tajam! Cek Triknya Sekarang!
Sumber :
  • apple

2. Aktifkan Grid untuk Komposisi Foto yang Lebih Seimbang

Ingin foto terlihat lebih profesional? Manfaatkan fitur Grid!

  • Masuk ke Settings > Camera > Grid (nyalakan)

Grid membantu Anda menerapkan Rule of Thirds, teknik komposisi fotografi yang membuat gambar lebih enak dilihat. Letakkan objek di titik persimpangan garis untuk hasil yang lebih estetik!

3. Atur Exposure Manual (Agar Foto Tidak Terlalu Gelap atau Terang)

Kadang, mode auto exposure iPhone kurang pas. Solusinya? Atur manual!

  • Buka kamera, tap area yang ingin difoto

  • Geser ikon Matahari ke atas (lebih terang) atau bawah (lebih gelap)