Infinix Note 50s 5G Resmi Meluncur: Ponsel 5G Tertipis di Kelasnya, Bawa Layar AMOLED 144Hz dan Kamera Sony 64MP
Senin, 21 April 2025 - 11:47 WIB
Sumber :
- infinix
Dengan desain premium yang sangat ramping, layar AMOLED 144Hz, kamera Sony 64MP, serta performa kencang berkat Dimensity 7300, Infinix Note 50s 5G tampak siap bersaing di pasar smartphone menengah. Ditambah harga yang cukup bersaing, perangkat ini bisa menjadi pilihan menarik bagi pengguna yang menginginkan ponsel stylish dengan performa mumpuni.
Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di : | |
---|---|
@gadgetvivacoid | |
Gadget VIVA.co.id | |
X (Twitter) | @gadgetvivacoid |
Whatsapp Channel | Gadget VIVA |
Google News | Gadget |