HP Underwater Realme GT 7 Pro Dirilis Global, Ini Spesifikasi dan Harganya
Sabtu, 26 April 2025 - 21:45 WIB
Sumber :
- Realme
Kamera Sony dengan Mode AI
Di sektor kamera, Realme GT 7 Pro mengusung tiga kamera belakang. Terdiri dari kamera utama 50 MP (f/1.8) dengan sensor Sony IMX906 dan fitur OIS, kamera telefoto 50 MP (f/2.65) dengan sensor Sony IMX882, serta kamera ultrawide 8 MP dengan sensor Sony IMX355.
Untuk selfie, terdapat kamera depan 16 MP (f/2.45) yang diletakkan di punch hole kecil di bagian atas layar.
Ditambah dengan fitur AI Snap Mode dan Motion Deblur, hasil jepretan foto jadi lebih stabil, tajam, dan bebas blur, bahkan saat objek sedang bergerak cepat.