Cuma Rp 3 Jutaan! Ini Spesifikasi Lengkap Tecno Camon 40 Pro 5G yang Baru Dirilis

Cuma Rp 3 Jutaan! Ini Spesifikasi Lengkap Tecno Camon 40 Pro 5G yang Baru Dirilis
Sumber :
  • Tecno

Di bagian depan, Tecno Camon 40 Pro 5G mengusung kamera selfie beresolusi tinggi 50 MP dengan Autofocus, yang terletak dalam punch hole di sisi atas layar.

Kamera Belakang Ganda

Untuk kamera belakang, ponsel ini dibekali:

  • Kamera utama 50 MP menggunakan sensor Sony LYT700C dengan dukungan OIS (Optical Image Stabilization)
  • Kamera ultrawide 8 MP untuk tangkapan gambar lebar

Fitur Andalan: FlashSnap

Salah satu fitur unggulan dari kamera ini adalah FlashSnap, yang memungkinkan pengguna memotret objek bergerak secara tajam dan presisi.

Fitur ini didukung oleh:

  • Super Shutter Speed 1/12346 detik

Auto Capture dengan teknologi AI