7 HP Gaming Terbaik dengan Refresh Rate Tinggi di 2025
Selasa, 3 Juni 2025 - 19:41 WIB
Sumber :
- Bhineka.com
- Tipe Layar: ProMotion display 120Hz
- CPU: Chipset A17 Pro
- Tambahan: Ray tracing support
5. Samsung Galaxy S24 Ultra - Raja Layar dengan AMOLED 120Hz
Sebagai raja dalam bidang teknologi layar, Samsung tentunya nggak mau kalah. Galaxy S24 Ultra menawarkan layar QHD+ 120Hz yang nggak cuma mulus tapi juga punya warna dan kecerahan luar biasa.
- Layar: AMOLED 6,8 inci QHD+, 120Hz
- CPU: Snapdragon 8 Gen 3
- Fitur Tambahan: AI Gaming Optimization
6. OnePlus 12 - Solusi LTPO AMOLED yang Hemat Baterai
OnePlus 12 membawa inovasi layar LTPO yang bisa menyesuaikan refresh rate sesuai konten. Jadi, ketika kamu main game, dia bakal naik ke 120Hz, tapi kalau lagi baca berita, dia bakal hemat daya dengan turun ke angka lebih rendah.
- Layar: LTPO AMOLED 120Hz
- CPU: Snapdragon 8 Gen 3
- Pendingin: Cryo-Velocity Cooling System