Samsung Galaxy A33 5G Turun Harga, Spek Kelas Menengah Jadi Rebutan

Samsung Galaxy A33 5G
Sumber :
  • yt/@gadgetin

HP ini berjalan dengan Android 12 berbasis One UI 4.1, yang bisa diperbarui ke versi lebih baru.

Harga Samsung Galaxy A33 5G Terbaru

Dengan segala keunggulannya, harga Galaxy A33 5G kini lebih ramah di kantong. Berikut kisaran harga yang beredar di pasaran:

  • Varian 6/128 GB: Rp3.249.000

  • Varian 8/128 GB: Rp3.350.000

  • Varian 8/256 GB: Rp4.249.900

Harga tersebut membuat Galaxy A33 5G tetap menarik di tengah persaingan HP kelas menengah, terutama untuk pengguna yang mencari Samsung Galaxy dengan kamera stabil, layar AMOLED, dan baterai jumbo.

 

Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di :
Instagram@gadgetvivacoid
FacebookGadget VIVA.co.id
X (Twitter)@gadgetvivacoid
Whatsapp ChannelGadget VIVA
Google NewsGadget