Panduan Lengkap Cara Dapat Pacar di Sakura School Simulator, Auto Diterima Tanpa Ditolak!
Jumat, 23 Mei 2025 - 13:10 WIB
Sumber :
- Sakura School Simulator
Langkah ini jadi momen paling menegangkan sekaligus menentukan! Saat hubungan sudah cukup erat, pilih opsi "Confess" atau "I love you".
Agar lebih besar kemungkinan diterima:
Jangan confess di tempat ramai atau saat suasana kacau.
Pilih tempat romantis dan waktu yang pas (misalnya saat sore hari di taman).
Pastikan mood target kamu sedang netral atau bahagia.
Kalau berhasil, dia akan langsung jadi pacarmu!
6. Aktifkan Mode Couple
Setelah status pacaran resmi, jangan lupa aktifkan mode romantis agar kalian bisa beraktivitas bareng terus.
Langkah-langkahnya: