7 Hal yang Mungkin Terjadi Jika Rin Tidak Mati di Naruto

7 Hal yang Mungkin Terjadi Jika Rin Tidak Mati di Naruto
Sumber :
  • Youtube - Viality

6. Pembantaian Uchiha Mungkin Tidak Terjadi

Jika Jiraiya Ada Saat Serangan Kyuubi: Bagaimana Nasib Konoha?

Konflik antara Uchiha dan Konoha memang sudah berlangsung lama, namun keadaan semakin memanas setelah serangan Kurama. Jika Kurama tidak mengamuk, penyelesaian konflik dengan pembantaian Uchiha kemungkinan besar tidak akan terjadi. Uchiha mungkin akan tetap berada di Konoha tanpa tragedi yang menghancurkan klan mereka.

7. Perang Dunia Keempat Mungkin Tidak Terjadi

6 Fakta Sage Mode Naruto yang Bikin Teknik Ini Super Sulit Dikuasai!

Jika Obito tidak menjadi jahat, Perang Dunia Ninja Keempat mungkin tidak akan terjadi. Perang ini dipicu oleh Obito yang berencana mengambil Gyuuki dan Kurama dengan bantuan Kabuto. Tanpa Obito yang berbalik menjadi musuh, perang besar antar desa besar bisa saja terhindarkan. Namun, tanpa perang, kelima desa besar mungkin tidak akan berdamai seperti yang kita lihat sekarang.


Banyak hal yang bisa berubah jika Rin tidak mati. Mulai dari kembalinya Obito ke Konoha, hingga tidak adanya Perang Dunia Ninja Keempat, cerita Naruto pasti akan sangat berbeda. Lalu, menurut kamu, mana yang lebih baik? Rin hidup atau tetap mati seperti dalam cerita asli? Tulis pendapatmu di kolom komentar!

Ini Dia Rahasia Di Balik Mode Bijuu Super Langka Milik Hashirama Senju

Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di :
Instagram @gadgetvivacoid
Facebook Gadget VIVA.co.id
X (Twitter) @gadgetvivacoid
Whatsapp Channel Gadget VIVA
Google News Gadget