4 Alasan Mengejutkan Mengapa Aang Hidup Lebih Pendek dari Avatar Lain

4 Alasan Mengejutkan Mengapa Aang Hidup Lebih Pendek dari Avatar Lain
Sumber :
  • Avatar Legends

Namun, teori menyebutkan bahwa koneksi yang terlalu dalam dengan energi kehidupan bisa berdampak pada umur pendek.

Avatar Kembali! Live Action The Last Airbender Lanjut ke Season 2 & 3!

Avatar lain yang berasal dari elemen berbeda, seperti Roku (pengendali api) atau Kyoshi (pengendali bumi), memiliki cadangan energi yang lebih besar. Sementara itu, pengendali udara cenderung lebih sensitif terhadap perubahan energi dalam tubuh, yang bisa memperpendek harapan hidup mereka.


Efek Samping Pengendalian Energi

Aang juga dikenal sebagai salah satu Avatar yang memiliki kemampuan unik—pengendalian energi.

5 Fakta Toph Beifong, Guru Pengendali Tanah Aang di Avatar: The Last Airbender

Dengan teknik ini, ia bisa memanipulasi aliran energi seseorang, bahkan menghapus kemampuan mereka dalam mengendalikan elemen.

Meskipun terlihat sebagai kekuatan luar biasa, penggunaan pengendalian energi bisa memberikan dampak buruk bagi tubuh Aang sendiri.

Halaman Selanjutnya
img_title
5 Alasan Mengapa Avatar: The Legend of Aang Disukai Banyak Orang