TV Sony BRAVIA Seri 5 Resmi Dirilis: Mini LED, Refresh Rate 120Hz, dan Fitur PS5
Jumat, 27 Juni 2025 - 06:15 WIB
Sumber :
- sony
Gadget –
Sony kembali mencuri perhatian pasar televisi premium dengan merilis seri BRAVIA 5 di India. Seri terbaru ini hadir dalam empat pilihan ukuran, yakni 55 inci, 65 inci, 75 inci, dan 85 inci. Dengan kombinasi teknologi Mini LED, refresh rate 120Hz, dan dukungan fitur-fitur khusus untuk PlayStation 5, TV ini dirancang untuk memberikan pengalaman menonton yang imersif sekaligus optimal untuk para gamer.
Empat Ukuran untuk Kebutuhan Berbeda
Model BRAVIA 5 terdiri dari:
-
55 inci (K-55XR55A)
65 inci (K-65XR55A)
-
75 inci (K-75XR55A)
85 inci (K-85XR55A)
Keempatnya membawa peningkatan signifikan dibanding generasi sebelumnya, termasuk dari seri BRAVIA 8 II.
Halaman Selanjutnya
Kualitas Gambar Tingkat Lanjut