Perang Spek Xiaomi 14T dan Oppo Reno12 5G: Selisih Rp 500 Ribu, Pilih Mana?
Minggu, 29 Desember 2024 - 10:30 WIB
Sumber :
- Xiaomi dan Oppo
Harga: Pilih Sesuai Kebutuhan
Dengan spesifikasi unggulan, harga Xiaomi 14T dimulai dari Rp 6.499.000 untuk varian 12 GB/256 GB dan Rp 6.999.000 untuk 12 GB/512 GB. Di sisi lain, Oppo Reno12 5G dibanderol Rp 6.999.000 untuk varian 12 GB/256 GB. Meski lebih mahal, Oppo menawarkan desain yang lebih ringan dan tipis.
Kesimpulan
Baik Xiaomi 14T maupun Oppo Reno12 5G memiliki keunggulan masing-masing. Xiaomi unggul dalam layar, performa, dan teknologi kamera Leica. Sementara itu, Oppo menonjolkan desain elegan dan ringan. Dengan selisih harga Rp 500 ribu, keputusan kembali pada kebutuhan dan preferensi pengguna.
| Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di : | |
|---|---|
| @gadgetvivacoid | |
| Gadget VIVA.co.id | |
| X (Twitter) | @gadgetvivacoid |
| Whatsapp Channel | Gadget VIVA |
| Google News | Gadget |