Siap-Siap Upgrade! Inilah 7 Fitur Unggulan Android 16 yang Bakal Bikin Pengalaman Pakai HP Makin Asyik!

Siap-Siap Upgrade! Inilah 7 Fitur Unggulan Android 16 yang Bakal Bikin Pengalaman Pakai HP Makin Asy
Sumber :
  • android police

Google juga memastikan fitur ini tetap aman. Hanya pengembang aplikasi yang sudah terdaftar dan mendapat izin khusus yang bisa mengakses data medis kita. Jadi, privasi tetap terjaga!

3. Privacy Sandbox: Lebih Banyak Kontrol atas Data Pribadi

Smartphone Flagship Mungil? Ini Dia Vivo S30 Pro Mini dengan Performa Gahar!

Privasi selalu jadi perhatian utama di Android 16. Dengan fitur Privacy Sandbox, pengguna bisa mengontrol lebih banyak hal terkait data pribadi. Misalnya, sistem bakal mengurangi pelacakan cookie pihak ketiga, sehingga pengiklan nggak bisa sembarangan mengakses informasi kita.

Hasilnya? Iklan yang muncul di hp kita jadi lebih relevan, tapi tetap nggak mengorbankan privasi. Jadi, kita bisa berselancar di internet dengan lebih aman dan nyaman.

4. Audio Sharing: Nikmati Musik Bareng Teman

Google Rilis Fitur "Network Notifications" di Android 16, Apa Keunggulannya?

Kalau kamu suka berbagi musik atau video dengan teman, fitur Audio Sharing di Android 16 bakal jadi favoritmu. Fitur ini memungkinkan kita menghubungkan dua atau lebih perangkat Bluetooth sekaligus untuk mendengarkan audio yang sama.

Sebenarnya, fitur ini sempat diperkenalkan di Android 15, tapi nggak masuk versi finalnya. Nah, di Android 16, fitur ini akhirnya beneran hadir dan bisa dinikmati, asalkan perangkat mendukung teknologi Auracast dari Bluetooth.

Halaman Selanjutnya
img_title
Inilah Daftar Lengkap Smartphone Samsung yang Bakal Dapat One UI 8.5!