Now Bar di Galaxy S25 Series: Akses Cepat 8 Aplikasi Langsung dari Lockscreen!

Now Bar di Galaxy S25 Series: Akses Cepat 8 Aplikasi Langsung dari Lockscreen!
Sumber :
  • samsung.com

  1. Samsung S25 Ultra Alami Masalah Kamera Usai Update: Lensa Ultrawide Bergetar dan Bikin Resah

    Buka Pengaturan (Settings) di Galaxy S25 Series.

  2. Pilih Lockscreen and AOD (Always on Display).

  3. Kabar Gembira untuk Pengguna Samsung: One UI 8.5 Sedang Disiapkan

    Cari opsi Now Bar dan pilih aplikasi yang ingin ditampilkan.

  4. Selesai! Kini akses cepat ke aplikasi favorit Anda bisa dilakukan langsung dari lockscreen.

Harga dan Promo Samsung Galaxy S25 Series

Samsung Tri-Fold Terungkap! Inilah Desain Unik Ponsel Lipat Tiga yang Siap Mengguncang Pasar

Samsung Galaxy S25 Series hadir dalam tiga model, yaitu Galaxy S25 Ultra, Galaxy S25+, dan Galaxy S25. Berikut daftar harga resminya:

Galaxy S25 Ultra

  • 12GB/256GB: Rp22.999.000

  • 12GB/512GB: Rp24.999.000

  • 12GB/1TB: Rp28.999.000

  • Warna: Titanium Silverblue, Titanium Whitesilver, Titanium Gray, Titanium Black.

  • Warna Online Exclusive: Titanium Pinkgold, Titanium Jetblack, Titanium Jadegreen.

Galaxy S25+

  • 12GB/256GB: Rp17.999.000

  • 12GB/512GB: Rp19.999.000

  • Warna: Navy, Icy Blue, Mint, Silver Shadow.

  • Warna Online Exclusive: Blue Black, Coral Red, Pink Gold.

Halaman Selanjutnya
img_title