Rekomendasi Proyektor Android Murah Terbaik Harga Mulai Rp400 Ribuan!

Rekomendasi Proyektor Android Murah Terbaik Harga Mulai Rp400 Ribuan!
Sumber :
  • Yamada

Dibekali Android 11.0, ada aplikasi bawaan Netflix, YouTube, Play Store. Ukuran proyeksi maksimal 150 inci cocok buat nobar. Lengkap dengan WiFi 6/5G, HDMI, USB, Bluetooth 5.0, dan speaker internal 3W. Masa pakai lampu juga awet sampai 50.000 jam.

4. SMOON 300 Smart Projector — Proyektor Kekinian, Desain Ringkas & Kualitas Premium

5 Proyektor Android Murah Terbaik di Bawah 1 Juta untuk Hiburan Rumah!

Harga: Mulai Rp599 ribuan

SMOON 300 cocok buat kamu yang suka tampilan modern. Hadir dengan resolusi 1280x720p dan kecerahan 180 ANSI lumens, proyeksi gambar bisa tembus hingga 150 inci.

5 Proyektor Android Murah Terbaik di Bawah 1 Juta untuk Hiburan Rumah!

Ditenagai Android 11.0, lengkap dengan YouTube, Netflix, Play Store. Plus, fitur unik kustomisasi wallpaper bikin tampilannya makin personal. Soal koneksi? Ada WiFi 6/5G, HDMI, USB, Bluetooth 5.0, dan speaker internal jernih. Gak kalah, masa pakai lampu juga tembus 50.000 jam.

5. E-Home HY300PRO — Fleksibel Bisa Diputar 270 Derajat, Nonton Nyaman Sambil Rebahan!

Harga: Mulai Rp575 ribuan

Halaman Selanjutnya
img_title
5 Proyektor Android Murah Terbaik di Bawah 1 Juta untuk Hiburan Rumah