Gemini: Google Tantang ChatGPT dalam Perang AI

Gemini: Google Tantang ChatGPT dalam Perang AI
Sumber :
  • deepmind.google

Google siap meluncurkan Gemini, chatbot AI terbaru yang menantang dominasi ChatGPT. Perang layanan AI semakin memanas dengan inovasi dan kemampuan canggih.

Grok 4 Diluncurkan: AI Canggih Elon Musk yang Diklaim Kalahkan Gelar PhD

Gadget – Google tengah bersiap menggebrak dalam ranah kecerdasan buatan dengan transformasi layanan chatbot AI-nya, Bard.

Informasi ini terungkap dari dokumen rahasia yang dibocorkan oleh pengembang aplikasi Android, Dylan Roussel.

Indonesia Masuk 5 Besar! Ini Daftar Negara Paling Gila Gunakan Google, Nomor 1 Bikin Melongo!

Meskipun belum diumumkan secara resmi oleh Google, perubahan ini direncanakan akan diumumkan mulai 7 Februari mendatang.

Bard akan diberi nama baru, Gemini, sejalan dengan ambisi Google untuk mengokohkan posisinya dalam ranah teknologi AI generatif yang saat ini dikuasai oleh ChatGPT, ciptaan OpenAI.

Integrasi Gemini dengan Aplikasi Google

5 Saingan Kuat Oppo Find X8: Lebih Canggih dengan Harga Selevel

Google berencana tidak hanya sekadar mengganti nama. Layanan Gemini akan diselaraskan dengan aplikasi-aplikasi unggulan Google seperti Gmail, Youtube, Maps, dan lainnya.

Halaman Selanjutnya
img_title