TV Pintar Samsung X8F Rilis: Layar Mini LED, DeepSeek AI, Refresh Rate 144Hz!

TV Pintar Samsung X8F Rilis: Layar Mini LED, DeepSeek AI, Refresh Rate 144Hz!
Sumber :
  • Samsung

Samsung X8F mengusung panel Quantum Dot Mini LED yang telah tersertifikasi standar warna Pantone, mendukung tampilan 2.140 jenis warna dan 110 variasi warna kulit manusia. Dukungan HDR10+ dan HDR Vivid turut memberikan kualitas gambar yang realistis, jernih, dan kontras yang mendalam.

Samsung Vision AI TV Resmi di Indonesia! Smart TV dengan Kecerdasan Buatan, Harganya Mulai Rp12 Juta?

Ini menjadi keunggulan utama bagi para penikmat film, pecinta konten visual tinggi, serta kreator digital yang menuntut akurasi warna.

Prosesor AI NQ4 Gen2: Visualisasi 4K Lebih Tajam dan Halus

Performa visual Samsung X8F disokong oleh prosesor NQ4 AI Gen2, prosesor besutan Samsung yang diklaim memiliki kinerja CPU 40 persen lebih tinggi dibandingkan generasi sebelumnya.

Xiaomi TV S Pro Mini LED 2025 Resmi Meluncur, Berikut Daftar Harganya!

Prosesor ini memberikan peningkatan signifikan dalam hal:

  • Peningkatan resolusi konten ke 4K
  • Penyesuaian warna dan detail secara cerdas
  • Pengolahan gerakan yang lebih halus dan natural

Baik untuk kebutuhan hiburan pasif seperti menonton film, maupun penggunaan aktif seperti bermain game, prosesor ini menjamin kualitas gambar terbaik tanpa lag.

Halaman Selanjutnya
img_title
Xiaomi TV S Pro Mini LED 2025 Resmi Meluncur, Berikut Daftar Harganya!