3 HP Layar AMOLED di Bawah Rp2 Juta Tahun 2025, Fitur Mewah Harga Ramah!

Itel S25: Fitur Premium dengan Harga Ekonomis
Sumber :
  • itel

Dari sisi dapur pacu, Itel S25 dibekali chipset Unisoc T620 yang cukup memadai untuk multitasking dasar. Kombinasi RAM 8GB dan penyimpanan internal 128GB memberikan ruang lega untuk menyimpan berbagai aplikasi dan file penting.

Ini Dia 5 HP Infinix RAM 8GB Terbaik 2025! Mulai Rp1 Jutaan, Kamera 108MP & Fast Charging!

Untuk kebutuhan fotografi, HP ini menawarkan kamera utama 50MP dan kamera depan 32MP, yang sudah sangat cukup untuk dokumentasi harian dan selfie. Tak ketinggalan, kapasitas baterai 5000mAh menjamin daya tahan seharian penuh.

Yang membuatnya lebih menarik, Itel S25 sudah dilengkapi NFC dan sertifikasi IP54, membuatnya tahan terhadap percikan air dan debu ringan. Semua keunggulan ini bisa didapatkan dengan harga sekitar Rp1,8 jutaan saja.


2. Tecno Spark 30 Pro: Kamera 108MP di Harga Terjangkau

3 HP RAM 12GB Murah di Bawah Rp2 Juta per Juni 2025: Wajib Cek Sebelum Beli!

Selanjutnya, ada Tecno Spark 30 Pro yang langsung mencuri perhatian berkat kamera utamanya yang mencapai 108MP. Ini jelas menjadi pilihan menarik bagi pengguna yang mengutamakan kualitas foto.

Selain itu, ponsel ini juga mengusung layar AMOLED 6,78 inci FHD+ dengan refresh rate 120Hz, membuat tampilan visual semakin halus dan nyaman. Dari segi performa, HP ini ditenagai MediaTek Helio G100 yang mampu menangani aplikasi harian dengan lancar.

Halaman Selanjutnya
img_title
Vivo Watch 5 Resmi Dirilis: Jam Tangan Pintar Serba Bisa dengan eSIM, Layar AMOLED, dan Fitur Kesehatan Canggih