Powerbank 25.000 mAh dengan Pengisian Daya Hingga 165W! Cek Ini!

Powerbank 25.000 mAh dengan Pengisian Daya Hingga 165W! Cek Ini!
Sumber :
  • Anker

Gadget – Gengs, di era digital sekarang ini, kebutuhan akan baterai yang awet serta proses pengisian cepat sudah jadi keharusan banget nih, apalagi buat loe-loe yang nggak bisa lepas dari gadget. Nggak perlu khawatir lagi karena ada Anker Powerbank 25.000 mAh 165W yang bakal bikin hari-hari loe semakin lancar tanpa takut kehabisan daya.

Huawei Band 6: Smartwatch Canggih, Cocok untuk Gaya Hidup Sehat!

Anker Powerbank 25.000 mAh 165W ini merupakan salah satu powerbank premium dengan fitur-fitur keren yang cocok banget untuk traveler, profesional, content creator, bahkan gamer mobile!

Desain Kokoh Tapi Stylish

Saat pertama kali pegang, loe pasti bakal langsung merasa 'wow' dengan desainnya yang kokoh namun tetap stylish. Meski punya kapasitas besar, body-nya dirancang agar tetap ramping sehingga mudah dibawa-bawa. Apalagi casing-nya menggunakan material aluminium, bikin kesannya makin premium dan lebih tahan lama!

Kapasitas Jumbo untuk Kebutuhan Harian
Mana yang Lebih Unggul? Oppo Reno 14 vs OnePlus 13S, Simak Perbandingannya!

Dengan kapasitas besar hingga 25.000 mAh, loe bisa charge:

  • iPhone 15 Pro hingga 5 kali full charge,
  • MacBook Air M2 hingga 1,3 kali charge,
  • atau beberapa kali charge buat tablet atau kamera digital lainnya.
Halaman Selanjutnya
img_title