Samsung Galaxy A56 HP Mid-Range Terbaik, Punya Fitur Premium, AI Canggih, dan Performa Gaming

Samsung Galaxy A56 HP Mid-Range Terbaik, Punya Fitur Premium, AI Canggih, dan Performa Gaming
Sumber :
  • Samsung

Kamera depan 12 MP dengan aperture f/2.2 ditempatkan dalam punch hole di bagian atas layar, ideal untuk selfie dan video call.

Jadwal Peluncuran Samsung Galaxy S26 Mundur ke Maret 2026

Fitur fotografi seperti Video HDR, mode Low Noise untuk kondisi cahaya rendah, dan "Best Face" yang menggabungkan ekspresi terbaik dari beberapa foto grup, memastikan hasil yang memuaskan dalam berbagai situasi.

Baterai Tahan Lama dan Pengisian Cepat 45W

Duel POCO M8 Pro vs Samsung Galaxy A36: Mana Lebih Worth It Dibeli?

 

Baterai Tahan Lama dan Pengisian Cepat 45W

Photo :
  • Samsung

Konfirmasi Mengecewakan: Kapasitas Baterai Galaxy S26 Plus Bocor

Samsung Galaxy A56 5G memiliki kapasitas baterai 5.000 mAh, yang mampu menemani aktivitas sehari-hari tanpa khawatir kehabisan daya.

Samsung Galaxy A56 5G juga dilengkapi dengan fitur fast charging 45W, sehingga memungkinkan pengisian daya yang cepat yang dapat menghemat waktu penggunanya.

Sistem Operasi Terbaru dan Pembaruan Jangka Panjang

Sistem Operasi Terbaru dan Pembaruan Jangka Panjang

Photo :
  • Samsung

Samsung Galaxy A56 5G menjalankan sistem operasi Android 15 dengan antarmuka One UI 7.

Samsung menjanjikan pembaruan sistem operasi hingga enam tahun ke depan, memberikan nilai tambah bagi pengguna yang menginginkan perangkat dengan dukungan jangka panjang. 

Harga Samsung Galaxy A56 5G Terbaru di Indonesia

Harga Samsung Galaxy A56 5G Terbaru di Indonesia

Photo :
  • Samsung

Berdasarkan website resmi milik Samsung, Samsung Galaxy A56 5G tersedia dalam tiga varian memori dengan harga sebagai berikut:

Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di :
Instagram@gadgetvivacoid
FacebookGadget VIVA.co.id
X (Twitter)@gadgetvivacoid
Whatsapp ChannelGadget VIVA
Google NewsGadget