Spesifikasi Menggila, Ini Keunggulan Nubia Neo 3 GT

Spesifikasi Menggila, Ini Keunggulan Nubia Neo 3 GT
Sumber :
  • GadgetMatch

Gadget – Siapa bilang kamu harus merogoh kocek dalam-dalam untuk mendapatkan pengalaman gaming yang oke di ponsel? Nubia Neo 3 GT adalah bukti bahwa smartphone berkualitas dengan harga ramah ada di sini.

Desain yang Mencuri Perhatian

Perbandingan Lengkap Infinix GT 30 Pro dan Tecno Pova 7 Ultra, Siapa Raja Gaming Rp 4 Jutaan?

Muncul dengan gaya futuristik bernama Cyber Mecha, smartphone ini nggak hanya tampak keren tapi juga solid. Bagi pecinta teknologi, desainnya cocok banget untuk statement gaya hidupmu.

Performa Tangguh di Dalam

Tapi tunggu dulu, jangan berpikir tampilan luarnya saja yang menjanjikan. Di bawah casingnya, Nubia Neo 3 GT dilengkapi chipset Unisoc T9100 yang dapat melaju hingga kecepatan 2,7 GHz. Meski namanya belum terlalu mainstream, chipset ini punya reputasi bagus dalam hal efisiensi daya serta kemampuan gaming.

Galaxy Z Flip 7 Resmi Meluncur! Layar Lebar, Bodi Super Tipis, dan Fitur AI yang Bikin Geleng-Geleng Kepala!

Belum puas? Teknologi tambahan Neo Turbo Performance Engine menggunakan kecerdasan buatan (AI) untuk meningkatkan performa sekaligus hemat energi.

RAM Besar dan Storage Luas

Halaman Selanjutnya
img_title