Ciptakan Foto Estetik di Jalanan dengan HP | Panduan Lengkap untuk Kamu!

Ciptakan Foto Estetik di Jalanan dengan HP | Panduan Lengkap untuk Kamu!
Sumber :
  • Pulsa.id

Bayangkan gimana menariknya menciptakan permainan bayangan melalui tembok kotor atau genangan air di jalanan. Efeknya bisa jadi tambahan seni yang nggak terduga!

Foto Candid Lebih Natural

8 Tips Memaksimalkan Kamera Smartphone untuk Hasil Foto Estetik!

Jika mau mendapatkan ekspresi yang benar-benar otentik, cobalah tangkap subjek saat mereka tak sadar sedang difoto.

Aplikasi Wajib untuk Edit Foto

Edit selalu memberi sentuhan personal dalam fotografi. Beberapa rekomendasi aplikasi yang direkomendasikan adalah:

  • Lightroom Mobile - untuk pengeditan color grading
  • Snapseed - banyak tools profesional yang mudah digunakan
  • VSCO - banyak preset estetik gratis dan premium
  • PicsArt - kalau suka bereksperimen dengan kolase atau efek artistik

Kesimpulan: Cerita Selalu Nomor Satu

Halaman Selanjutnya
img_title
Tips Jitu Hindari Foto Buram Saat Fotografi Malam dengan Smartphone