Daftar HP Xiaomi, Redmi & Poco yang Akan Dapat Update Android 16 Terungkap!
Senin, 23 Juni 2025 - 08:30 WIB
Sumber :
- Xiaomi
Cek daftar lengkap HP Xiaomi, Redmi, dan Poco yang akan mendapatkan update Android 16. Apakah perangkatmu masuk dalam daftar?
Gadget – Setelah Google resmi merilis Android 16, para vendor ponsel mulai bersiap untuk menghadirkan pembaruan ke pengguna mereka.
Salah satunya adalah Xiaomi, yang kabarnya siap menggulirkan Android 16 melalui antarmuka HyperOS terbaru, kemungkinan disebut sebagai HyperOS 3 atau HyperOS 26.
Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Kebagian Android 16
Update ini sangat dinantikan oleh banyak pengguna karena membawa peningkatan pada sisi tampilan, performa, hingga keamanan sistem.
Meskipun saat ini Android 16 masih eksklusif untuk keluarga Google Pixel, Xiaomi telah memulai uji coba beta pada beberapa model flagship mereka.
Model Flagship Xiaomi yang Akan Mendapat Update
Halaman Selanjutnya
Beberapa seri unggulan Xiaomi dipastikan akan menjadi prioritas utama dalam penerimaan update Android 16. Berikut daftarnya: