Terjangkau Tapi Gahar! Ini Dia HP Murah Terbaik 2025 dengan Spek Tinggi: Pilihan Gamer, Medsos, dan Produktivitas!

Poco F7 Resmi Dirilis: Tawarkan Snapdragon 8s Gen 4
Sumber :
  • poco

Vivo menawarkan tampilan mewah dan kamera yang cukup jernih pada seri Y02, Y17s, dan Y36. HP ini cocok bagi pengguna yang mengutamakan estetika dan kebutuhan komunikasi harian yang stabil.

Rekomendasi HP Murah Spek Tinggi 2025: Pilihan Terbaik di Setiap Kelas!

6 HP Oppo Terbaik Dibawah Rp1,5 Juta di 2025: Kamera Jernih, RAM Gede, Baterai Awet!

Setelah mengenal merek-mereknya, mari kita lihat beberapa tipe HP yang menjadi pilihan terbaik berdasarkan spesifikasi dan rentang harganya:

Model HPKelebihan UtamaHarga (Estimasi)
Infinix GT 10 ProChipset kencang, desain gaming futuristikRp3 jutaan
Tecno Camon 20 Pro 5GKamera tajam, dukungan 5G, performa multitaskingRp3 jutaan
iQOO Z9 5GSnapdragon seri atas, refresh rate layar tinggiRp3 jutaan
Redmi Note 13Kamera 108MP, layar AMOLED 120HzRp2,5-3 jutaan
Realme Narzo 60RAM besar, baterai tahan lama, cocok untuk gamingRp2,5 jutaan
Samsung Galaxy A14One UI ringan, triple camera, baterai awetRp2-2,5 jutaan
Infinix Hot 30/40iLayar 90Hz, performa cukup, harga sangat terjangkauRp1,5-2 jutaan
Realme Note 50 / C63Desain ramping, RAM cukup, cocok untuk harianRp1 jutaan

Tips Sebelum Membeli HP Murah: Jangan Sampai Salah Pilih!

Meskipun banyak pilihan HP murah dengan spek tinggi, ada beberapa hal penting yang perlu kamu perhatikan sebelum memutuskan membeli.

1. Tentukan Prioritasmu

Halaman Selanjutnya
img_title
Top 5 HP Murah Terbaik 2025 untuk Anak Muda: Tampil Keren Tanpa Bikin Kantong Bolong!