4 Tablet Gaming Lenovo Terbaik Juli 2025: Kencang, Canggih, dan Cocok Buat Gamer Serius!

Lenovo Legion Tab Y900 – Kelas Flagship untuk Gamer Serius
Sumber :
  • lenovo

Harga: Rp12–14 juta
Cocok untuk: Gamer hardcore dan pengguna yang mengutamakan performa maksimal


2. Lenovo Tab Extreme – Multitasking dan Gaming Sekaligus? Bisa!

Kumpulan Kode Redeem Roblox Terbaru Agustus 2025, Klaim Hadiah Gratis Sebelum Hangus!

Selanjutnya ada Lenovo Tab Extreme, yang cocok untuk gamer sekaligus kreator konten atau profesional digital. Tablet ini tidak hanya powerful, tetapi juga mendukung multitasking ekstrem—hingga empat aplikasi bisa dibuka sekaligus.

Spesifikasinya tak jauh berbeda dengan Tab Y900, yakni mengandalkan Dimensity 9000, RAM 12GB, dan penyimpanan 256GB. Layar OLED 14,5 inci dengan refresh rate 120Hz membuatnya nyaman untuk bermain game dan juga editing video ringan.

Tablet Premium Huawei MatePad Air 2025 Rilis, Bawa Desain Elegan dan Kinerja Canggih

Keunggulan lainnya terletak pada fitur tambahan seperti stylus, keyboard opsional, serta speaker JBL yang menyuguhkan suara imersif saat bermain atau menonton film.

Harga: Rp13–15 juta
Cocok untuk: Gamer profesional dan content creator

Halaman Selanjutnya
img_title
Red Magic Astra Resmi Rilis Global: Tablet Gaming Ringkas dengan RAM 24GB & Snapdragon 8 Elite