Hapus File Google Drive dengan Cepat, Ini Cara Mudahnya!
Jumat, 5 September 2025 - 17:13 WIB
Sumber :
Tips Tambahan untuk Kelola Penyimpanan Cloud
- Cek File Besar Lebih Dulu: Fokus hapus file berukuran besar, seperti video atau arsip proyek lama, yang nggak lagi dibutuhkan.
- Backup ke Media Lain: Simpan file penting ke hard disk atau flash disk biar nggak hilang setelah dihapus dari Google Drive.
- Rutin Bersih-Bersih: Biasakan cek penyimpanan cloud setiap beberapa bulan biar ruang penyimpanan nggak cepat penuh.
Dengan langkah-langkah ini, mengelola ruang penyimpanan Google Drive jadi jauh lebih mudah. Kamu nggak perlu khawatir kehabisan tempat buat file baru. Jadi, kapan terakhir kamu bersihin Google Drive? Coba sekarang, deh, biar penyimpanan cloud kamu selalu rapi dan efisien!
| Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di : | |
|---|---|
| @gadgetvivacoid | |
| Gadget VIVA.co.id | |
| X (Twitter) | @gadgetvivacoid |
| Whatsapp Channel | Gadget VIVA |
| Google News | Gadget |