Samsung Akan Buat Ponsel Lipat dengan Harga Semakin Terjangkau, Fan Edition Segera Rilis?

Samsung Akan Buat Ponsel Lipat dengan Harga Semakin Terjangkau, Fan Edition Segera Rilis?
Sumber :
  • Samsung.com

Dimensi ponsel ini saat dilipat adalah 84,9 x 71,9 x 15,9–171,mm, dan saat dibuka 165,2 x 71,9 x 6,9 mm.

Samsung Galaxy Z Fold 7: 4 Alasan Mengapa Ini Jadi Ponsel Lipat Terbaik 2025

Meskipun bocoran spesifikasi ini cukup detail, penting untuk diingat bahwa Samsung belum mengkonfirmasi secara resmi keberadaan kedua ponsel ini.

Oleh karena itu, informasi ini masih sebatas rumor dan belum dapat dipastikan kebenarannya.

Samsung Galaxy Z Fold 7 vs Vivo X Fold 5: Duel Smartphone Lipat Premium, Siapa Lebih Unggul?

Jika Samsung benar-benar meluncurkan Galaxy Z Fold FE dan Galaxy Z Flip FE, kehadirannya diharapkan dapat memperluas pasar ponsel lipat yang saat ini masih didominasi oleh model-model premium dengan harga yang mahal.

Ponsel lipat yang lebih terjangkau ini bisa menjadi pilihan menarik bagi konsumen yang ingin merasakan pengalaman layar lipat tanpa harus merogoh kocek terlalu dalam.

Samsung Galaxy S25 FE Bawa Kejutan: Kecepatan Pengisian Setara Galaxy S25 Ultra!

Mari kita tunggu saja pengumuman resmi dari Samsung terkait keberadaan dan tanggal rilis Galaxy Z Fold FE dan Galaxy Z Flip FE.

Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di :
Instagram@gadgetvivacoid
FacebookGadget VIVA.co.id
X (Twitter)@gadgetvivacoid
Whatsapp ChannelGadget VIVA
Google NewsGadget