Setipis 7,2mm tapi Baterainya 6.500mAh: Infinix NOTE Edge 5G+ Bikin Ponsel Lain Terasa Kuno
Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:59 WIB
Sumber :
- Infinix
Menariknya, Infinix menyematkan teknologi Battery Self-Healing yang diklaim menjaga kesehatan baterai tetap di atas 80% meski telah melewati 2.000 siklus pengisian daya—setara dengan penggunaan normal selama 6 tahun.
Harga dan Ketersediaan
Infinix NOTE Edge 5G+ tersedia dalam dua varian. Model 8GB + 128GB dibanderol Rp 3.299.000, sementara varian 8GB + 256GB dijual seharga Rp 3.499.000. Selama periode flash sale, terdapat potongan harga Rp 100.000 untuk varian tertinggi, serta paket bundling kuota Smartfren 48GB.
Baca Juga :
Xiaomi Civi 5 Pro Bocor! Baterai 6.000 mAh Tapi Bodi Cuma 7,45 mm, Bakal Jadi Raja HP Tipis 2025?
Dengan harga di kisaran Rp 3 jutaan, ponsel ini menawarkan proposisi nilai yang sulit ditolak: desain premium, layar lengkung tajam, dan stamina baterai yang luar biasa panjang.
| Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di : | |
|---|---|
| @gadgetvivacoid | |
| Gadget VIVA.co.id | |
| X (Twitter) | @gadgetvivacoid |
| Whatsapp Channel | Gadget VIVA |
| Google News | Gadget |