Nokia 220 4G : HP Dengan Sentuhan Klasik Mengingatkan Kita Pada Era Kejayaan Nokia

Nokia 220 4G : HP Dengan Sentuhan Klasik Mengingatkan Kita Pada Era Kejayaan Nokia
Sumber :
  • gizmochina

GadgetHMD Global kembali menghadirkan ponsel fitur (feature phone) legendaris, Nokia 220, dengan versi terbaru yang mendukung jaringan 4G.

HMD Global Hengkang dari Pasar AS: Apa Dampaknya bagi Pengguna dan Masa Depan Merek Nokia?

Diluncurkan di India pada 26 Juni 2024, Nokia 220 4G (2024) hadir sebagai generasi ketiga dari seri Nokia 220, membawa peningkatan signifikan dibandingkan pendahulunya yang dirilis pada 2019 dan 2014.

Meningkat ke Era 4G dengan Sentuhan Klasik

Dibandingkan dengan model sebelumnya, Nokia 220 4G (2024) membawa perubahan besar dengan menghadirkan konektivitas 4G.

Nokia 7610 5G Resmi Hadir: HP Retro Bergaya Modern dengan Kamera 108MP dan Jaringan Super Kencang!

Hal ini memungkinkan pengguna untuk menikmati akses internet yang lebih cepat dan stabil, membuka peluang baru untuk berbagai aktivitas seperti browsing, streaming video, dan mengakses media sosial.

Desain Nokia 220 4G (2024) mempertahankan nuansa klasik Nokia 220, dengan bodinya yang ramping dan ringan.

Nokia XR25 5G: HP Tangguh dengan Snapdragon 778G, Kamera 64MP, dan Harga Terjangkau!

Layarnya menggunakan panel LCD berukuran 2,8 inci dengan resolusi 240x320 piksel, cukup untuk menampilkan informasi dan navigasi menu dengan jelas.

Halaman Selanjutnya
img_title