Panduan Berkunjung Ke Rumah Doraemon di Sakura School Simulator, Bikin Nostalgia!
Jumat, 7 Maret 2025 - 13:03 WIB
Sumber :
- Youtube Seven to Six
1. Desain Mirip Aslinya
Dibuat dengan detail tinggi, rumah ini hampir sama dengan versi aslinya di kartun. Dari ruang tamu, kamar Nobita, hingga tempat persembunyian Doraemon, semuanya dibuat sangat realistis!
2. Fitur Interaktif
Beberapa rumah Doraemon dilengkapi fitur interaktif, seperti pintu rahasia dan berbagai objek yang bisa digunakan. Jadi, kamu nggak cuma bisa melihat-lihat, tapi juga bisa berinteraksi dengan elemen di dalam rumah.
3. Bikin Nostalgia
Siapa yang dulu sering nonton Doraemon setiap Minggu pagi? Dengan menambahkan rumah Nobita ke dalam game, kamu bisa merasakan kembali momen-momen indah masa kecil sambil menjelajahi setiap sudut rumah yang penuh kenangan ini.
Kenapa Harus Coba ID Rumah Doraemon?
Halaman Selanjutnya
Kalau kamu masih ragu, berikut beberapa alasan kenapa rumah Doraemon wajib kamu coba di Sakura School Simulator: