Cara Bikin Origami Keren di Sakura School Simulator, Gampang Banget!

Origami Keren di Sakura School Simulator
Sumber :
  • sakura school simulator

Langkah pertama tentu saja masuk ke dalam game. Setelah itu, pilih karakter utama yang ingin kamu gunakan untuk proses pembuatan origami.

2. Pilih Lokasi yang Luas dan Kosong

Panduan Lengkap Cara Membuat Wedding Day yang Mewah di Sakura School Simulator!

Selanjutnya, carilah tempat yang cukup luas dan kosong. Bisa di taman, halaman sekolah, atau lahan kosong dekat rumah. Ini penting agar kamu lebih leluasa menempatkan objek.

3. Akses Menu Item Edit

Setelah berada di lokasi yang cocok, buka ikon menu di pojok kanan atas layar. Kemudian pilih opsi “Item Edit” dan klik “Start Object Placement Mode” untuk mulai menambahkan objek baru.

4. Rancang Bentuk Origami

Panduan Lengkap Cara Menjadi Orang Paling Kaya di Sakura School Simulator!

Sekarang saatnya mulai berkreasi. Beberapa objek dasar yang bisa kamu gunakan antara lain:

Halaman Selanjutnya
img_title