Cara Membuat Sailor Moon di Sakura School Simulator, Lengkap dengan Aksesori Khas
Kamis, 24 April 2025 - 07:58 WIB
Sumber :
- sakura school simulator
4. Pilih Kostum Seragam Pelaut
Bagian berikutnya yang tak kalah penting adalah memilih pakaian. Masuklah ke bagian Costume, lalu cari seragam model sailor uniform atau seragam sekolah bergaya Jepang.
Agar semakin mirip, atur kombinasi warnanya seperti ini:
-
Atasan: Putih bersih
Dasi atau pita dada: Merah terang menyala
-
Rok pendek: Warna biru navy
Tambahkan pita besar merah di bagian belakang (jika tersedia di bagian aksesori).
Kombinasi ini akan menghadirkan nuansa khas Sailor Moon yang klasik dan sangat mudah dikenali.
5. Tambahkan Aksesori Pelengkap
Karakter Sailor Moon tidak akan lengkap tanpa aksesori-aksesori khasnya. Buka bagian Accessories, dan mulai tambahkan item berikut:
Halaman Selanjutnya
Tiara emas di dahi. Jika tidak tersedia, kamu bisa akali dengan menggunakan headband emas.Anting merah bulat yang menjadi ciri khas Usagi.Pita dada merah, bisa menggunakan opsi aksesori yang menyerupai pita di bagian dada.Sepatu bot merah panjang yang tingginya mencapai lutut.