Cara Menambahkan Kota Baru di Toca Life World Tanpa MOD, Dijamin Aman

Kota Baru di Toca Life World Tanpa MOD, Dijamin Aman
Sumber :
  • toca life

Gadget

9 Cara Bikin Rumah Estetik di Toca Life World, Bikin Betah Main Seharian

Bagi penggemar gim Toca Life World, menambahkan kota baru tentu menjadi impian yang menyenangkan. Meski banyak yang salah paham bahwa kita bisa membangun kota sendiri dari nol, nyatanya penambahan kota lebih merujuk pada membuka lokasi tambahan melalui fitur resmi yang sudah disediakan dalam aplikasi.

Nah, supaya pengalaman bermainmu makin seru dan kota impian bisa segera diwujudkan, yuk simak langkah-langkah mudah dan legal untuk menambahkan kota baru di Toca Life World berikut ini!


1. Beli Kota dari In-App Store Resmi

Kamar Barbie Lucu dan Estetik di Toca Life, Ini 8 Cara Terbarunya!

Langkah pertama dan paling aman adalah membeli lokasi atau kota baru lewat toko dalam game (in-app store). Di sinilah kamu bisa memilih berbagai jenis kota atau distrik yang tersedia.

Halaman Selanjutnya
img_title