5 Labirin Paling Unik di Sakura School Simulator yang Wajib Kamu Jelajahi!
Sabtu, 28 Juni 2025 - 10:03 WIB
Sumber :
- sakura school simulator
2. Maze Castle – Labirin Bergaya Kastil (ID Props Custom)
Kalau kamu suka tema kerajaan dan fantasi, maka Maze Castle adalah pilihan sempurna. Labirin ini merupakan hasil karya para kreator yang bisa kamu akses melalui fitur Search by Props ID.
Berikut beberapa ID Props populer yang bisa kamu coba:
-
49161676809720
oleh Yuna Game 22161838763112
oleh Vania YT
Baca Juga :
Cara Menemukan Teletubbies di Sakura School Simulator: Serunya Jelajahi Rumah Ikonik Mereka!
Maze Castle menawarkan labirin penuh teka-teki dengan nuansa kastil megah, lengkap dengan lorong rahasia, ruangan tersembunyi, dan kadang ada tantangan melawan "bos monster". Jangan lupa untuk menelusuri setiap sudutnya, karena bisa jadi ada kejutan menarik menunggu!
3. Labirin Rumah Kosong (Abandoned House)
Halaman Selanjutnya
Bergeser sedikit ke luar kota, kamu bisa menemukan sebuah rumah kosong misterius yang menyimpan labirin di dalamnya. Rumah ini terletak di arah barat laut peta. Sepintas, rumah ini tampak seperti bangunan tua biasa. Tapi saat kamu masuk dan mulai menjelajah, kamu akan menemukan banyak lorong berliku dan ruangan-ruangan yang bisa bikin tersesat.