5 Karakter Tekken 8 Paling Sulit Dipakai Karena Membutuhkan Mekanik Tinggi!
Kamis, 1 Januari 1970 - 07:00 WIB
Sumber :
- Youtube Bandai Namco
Seperti Kazuya, Reina juga menggunakan gaya bertarung ala Mishima, yang berarti dia memiliki gerakan wave-dashing yang kuat.
Selain itu, Reina juga memiliki empat stance yang berbeda: Sentai, Senshin, Unsoku, dan Heaven’s Wrath.
Menguasai keempat stance ini akan membutuhkan waktu dan kesabaran.
4. Nina Williams
Nina Williams Tekken 8
Photo :
- Tekken
Nina adalah seorang pembunuh asal Irlandia yang telah menjadi bagian dari seri Tekken sejak awal.
Dia memiliki adik perempuan, Anna Williams, yang juga muncul dalam permainan ini.
Halaman Selanjutnya
Salah satu keunikan Nina adalah jangkauan serangannya yang luas, karena dia menggunakan pistol sebagai senjata.