Cobek Batu Anda Berjamur? Ini Cara Ampuh Membersihkannya Sampai Tuntas

Cobek Batu Anda Berjamur? Ini Cara Ampuh Membersihkannya Sampai Tuntas
Sumber :
  • 1001 Indonesia

GadgetCobek batu bisa jadi salah satu alat masak paling legendaris di dapur Indonesia. Dari sambal bawang sampai bumbu kacang, semuanya terasa beda kalau diulek pakai cobek batu. Tapi masalah klasik yang sering terjadi: cobek berjamur.

Hampers Imlek Kekinian: 5 Rekomendasi Gadget yang Stylish dan Bermanfaat, Cocok untuk Orang Tersayang!

Biasanya jamur muncul saat cobek disimpan dalam keadaan lembap atau tidak benar-benar bersih setelah dipakai. Bentuknya bisa berupa bintik putih, kehijauan, bahkan kadang terasa licin saat dipegang.

Kalau kamu mengalami hal ini, jangan buru-buru ganti cobek baru. Cobek yang berjamur masih bisa diselamatkan, asal tahu cara membersihkannya dengan benar.

Cara Membersihkan Cobek Batu yang Berjamur

Motorola Edge 60 Pro Resmi Hadir 17 Juli: Ponsel Premium dengan Kamera 50 MP dan Fitur AI Canggih

1. Cuci Tanpa Sabun
Hal pertama yang perlu diingat: jangan pakai sabun cuci piring biasa. Bahan kimia dalam sabun bisa meresap ke pori-pori batu dan mengubah rasa makanan yang diulek setelahnya. Cobek batu lebih baik dibersihkan secara alami.

2. Gunakan Garam Kasar dan Air Panas
Garam kasar adalah bahan alami yang efektif untuk menghilangkan jamur sekaligus membersihkan permukaan cobek. Caranya:

Halaman Selanjutnya
img_title