Soundcore Rave 3S Resmi Dirilis: Speaker Pesta Canggih dengan Karaoke AI dan Baterai 12 Jam
Rabu, 25 Juni 2025 - 12:09 WIB
Sumber :
- soundcore
8. Dukungan Auracast untuk Suara Lebih Besar
Fitur terakhir yang tak kalah penting adalah Auracast, yang memungkinkan pengguna menghubungkan hingga 100 lebih speaker Soundcore lainnya secara nirkabel. Ini sangat berguna untuk menggelar pesta besar atau acara dengan skala lebih luas.
Harga dan Ketersediaan
Bagi Anda yang tertarik, Soundcore Rave 3S saat ini sudah tersedia di pasar Amerika Serikat dengan harga $349. Produk ini bisa dibeli melalui Amazon, situs resmi Soundcore.com, serta beberapa toko ritel lainnya.