Cara Mudah Membuat Status WA Horizontal ala Story IG, Cuma Butuh 1 Langkah!
Rabu, 23 April 2025 - 10:30 WIB
Sumber :
- blog whatsapp
Dengan adanya Saluran, WhatsApp perlahan mengarah ke fitur yang lebih mirip media sosial, mengikuti jejak Instagram dan Telegram.
Kelebihan dan Kekurangan Tampilan Status Horizontal
Kelebihan:
- Lebih modern dan interaktif
- Pengalaman mirip Instagram Story yang sudah familiar
- Mempermudah navigasi antar status
Kekurangan:
- Membutuhkan keikutsertaan di Saluran
- Mungkin terasa tidak nyaman bagi pengguna yang terbiasa dengan tampilan vertikal
- Bisa membingungkan jika tidak paham perubahan otomatisnya