Sony Rilis ULT Field 3 dan 5: Speaker Tangguh dengan Bass ULT dan Baterai 25 Jam
Rabu, 30 April 2025 - 08:37 WIB
Sumber :
- sony
Sebagai pembeda, ULT Field 5 menawarkan dua mode bass berbeda:
-
ULT1 (Mode Submersion): Cocok untuk pencinta bass dalam dan lembut.
ULT2 (Mode Power): Memberikan suara lebih kuat, dinamis, dan nada tinggi lebih terang.
Fitur ini memungkinkan pengguna memilih sesuai dengan suasana, apakah ingin menikmati musik santai atau menghidupkan suasana pesta.
4. Baterai Tahan Lama dan Pengisian Cepat
Untuk urusan daya tahan, ULT Field 3 bisa menyala hingga 24 jam, sementara ULT Field 5 mampu bertahan 25 jam dalam sekali pengisian. Menariknya, keduanya sudah mendukung fast charging: pengisian selama 10 menit sudah cukup untuk menambah waktu penggunaan selama 2 jam.
Halaman Selanjutnya
5. Speaker yang Bisa Mengisi Daya Perangkat Lain