Walau Kalah Spek, iPhone Tetap Diminati, Kenapa? Inilah Rahasianya!

Walau Kalah Spek, iPhone Tetap Diminati, Kenapa? Inilah Rahasianya!
Sumber :
  • Samsung Ads

Gadget – Banyak orang bertanya-tanya, mengapa iPhone selalu diminati meski spesifikasinya seringkali kalah jika dibandingkan dengan kompetitor?

Apple iPhone 15 vs iPhone 16e: Perbandingan Lengkap, Siapa Jawaranya?

Artikel ini akan mengupas tuntas alasan di balik fenomena tersebut.

1. Desain dan Material Premium

Produk Apple

Photo :
  • Apple

iPhone 17 Pro Bawa Desain Kamera Baru dan Bingkai Lebih Lembut, Siap Guncang Pasar Smartphone

iPhone dikenal dengan desainnya yang elegan dan material berkualitas tinggi.

Meskipun banyak smartphone Android menawarkan spesifikasi yang lebih unggul, pengguna sering kali merasa iPhone lebih unggul dalam hal estetika dan kenyamanan penggunaan.

iPhone Baru vs Second: 5 Pertimbangan Penting Sebelum Membeli

Desain minimalis dan build quality yang solid membuat iPhone menjadi pilihan bagi mereka yang mengutamakan penampilan dan pengalaman penggunaan.

Halaman Selanjutnya
img_title