HP iQOO Terbaru 2025! Neo 10R, Z10, Neo 11 & iQOO 14 Siap Meluncur!

HP iQOO Terbaru 2025! Neo 10R, Z10, Neo 11 & iQOO 14 Siap Meluncur!
Sumber :
  • iQoo

2. iQOO Z10 Series – Baterai Monster Hingga 7.000mAh!

Honor Magic V5 Resmi Rilis, Ponsel Lipat Tertipis dengan Baterai 6.100 mAh dan Snapdragon 8 Elite

iQOO Z10 Series diprediksi menjadi lini yang menonjol di segmen baterai jumbo. Seri ini akan hadir dalam empat varian, yaitu Z10x, Z10, Z10 Turbo, dan Z10 Turbo Pro.

Keunggulan utama yang diusung adalah kapasitas baterai besar hingga 7.000mAh, memastikan daya tahan lebih lama bagi pengguna yang aktif dalam streaming, gaming, maupun multitasking.

Bocoran Lengkap OnePlus Nord CE 5: HP Impian Kaum Mendang-Mending?

Bocoran Spesifikasi iQOO Z10 Series:

  • Z10 Turbo Pro: Snapdragon 8s Elite, layar 1.5K LTPS 144Hz, chip grafis khusus
  • Z10 Turbo: Dimensity 8400, layar 1.5K LTPS 144Hz
  • Kapasitas baterai hingga 7.000mAh

Meski detail lain masih terbatas, fokus utama seri ini jelas pada daya tahan baterai ekstrem yang menjadikannya pilihan ideal bagi pengguna dengan mobilitas tinggi.

3. iQOO Neo 11 – Baterai Raksasa 7.500mAh!

Halaman Selanjutnya
img_title
Honor Magic V5: Smartphone Lipat Terbaik dengan Desain Ultra Tipis dan Performa Maksimal