Ini Bocoran Benchmark Xiaomi 14 Ultra, Rilis Februari 2024

Ini Bocoran Benchmark Xiaomi 14 Ultra, Rilis Februari 2024
Sumber :
  • techgt

Gadget – Pada bulan Februari 2024, Xiaomi akan memperkenalkan smartphone terbarunya, Xiaomi 14 Ultra, mengundang antusiasme tinggi dari penggemar teknologi global.

Honor Pad GT 2 Pro Resmi Meluncur, Tablet Gaming dengan Refresh Rate Tertinggi!

Berdasarkan bocoran terbaru, Xiaomi 14 Ultra (model: Xiaomi 24030PN60G) akan ditenagai oleh chipset Snapdragon 8 Gen 3, dengan pilihan penyimpanan 128GB hingga 512GB dan RAM 8GB hingga 16GB. 

Sistem operasinya didukung oleh HyperOS, menempatkannya sebagai pesaing di kelas flagship.

Poco vs Redmi: Mana yang Lebih Unggul untuk Gaming, Kamera, dan Harian?

Yang paling mencolok adalah sektor fotografinya.

Dengan kamera utama Leica Summilux 50MP dan sensor LYT-900, Xiaomi berjanji hasil foto luar biasa.

Baru! Oppo Reno 14 dan Reno 14 Pro Dirilis di Indonesia, Begini Keunggulannya dan Harganya!

Rumor juga menyebutkan konfigurasi tiga lensa 50MP untuk pengambilan gambar ultra, telefoto, dan telefoto periskop.

Pada uji single core, Xiaomi 14 Ultra mencapai skor 9.317, sementara skor multi-core mencapai 26.523.

Halaman Selanjutnya
img_title