JBL Tune Series 2 Meluncur dengan 3 Model, Ini Detail Spesifikasi dan Harganya!
Rabu, 9 April 2025 - 08:00 WIB
Sumber :
- JBL
Baterai:
- 10 jam dengan ANC aktif
- 48 jam total dengan charging case
- Tahan Air: IP54 (tahan debu dan percikan air)
- Konektivitas: Bluetooth 5.3, multi-device pairing, Google Fast Pair
- Mikrofon: 6 mikrofon untuk panggilan lebih jernih
Dengan kapasitas baterai yang lebih besar dibandingkan Tune Flex 2, Tune Buds 2 bisa menjadi pilihan tepat bagi pengguna yang membutuhkan daya tahan lebih lama tanpa sering mengisi ulang daya.
3. JBL Tune Beam 2: Kombinasi Nyaman dan Stabil
JBL Tune Beam 2 mengadopsi desain in-ear bertangkai dengan eartips, yang menggabungkan kenyamanan dan stabilitas lebih baik saat digunakan dalam berbagai aktivitas.
Spesifikasi JBL Tune Beam 2
- Driver: 10mm
- Teknologi Suara: JBL Pure Bass Sound, Spatial Sound
- Fitur: Adaptive ANC
Halaman Selanjutnya
Baterai: