Vivo X Fold 5: Ponsel Lipat Super Tipis dengan Baterai Raksasa dan Fitur Tahan Segala Cuaca

Vivo X Fold 5: Ponsel Lipat Super Tipis
Sumber :
  • vivo

Peluncurannya tinggal menghitung hari. Jika spesifikasi yang dijanjikan ini benar-benar terwujud, maka X Fold 5 bisa saja menjadi salah satu ponsel paling revolusioner di tahun 2025.

Samsung Galaxy Z Fold 7 vs Honor Magic V5: Duel Ponsel Lipat Tipis Terbaik 2025

Tinggal menunggu waktu untuk melihat apakah hype ini benar-benar sebanding dengan kenyataannya. Namun satu hal yang pasti: Vivo telah menaikkan standar baru untuk ponsel lipat masa kini.

Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di :
Instagram @gadgetvivacoid
Facebook Gadget VIVA.co.id
X (Twitter) @gadgetvivacoid
Whatsapp Channel Gadget VIVA
Google News Gadget