Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Terbaru Mei 2024: Teman Setia di Era Digital

Tablet Harga 1 Jutaan
Sumber :
  • Samsung

Di bagian kamera, Samsung Galaxy Tab A7 Lite WiFi dilengkapi kamera 8 MP untuk mengambil gambar dan video.

Tablet OnePlus Pad Lite Hadir dengan Layar 11 Inci dan Baterai 9.340 mAh, Harga Mulai Rp 4,3 Juta

Sesuai dengan namanya, tablet ini hanya mendukung jaringan WiFi.

Dengan harga mulai dari Rp 1.860.000 hingga Rp 2.499.000, Samsung Galaxy Tab A7 Lite WiFi merupakan pilihan tepat bagi Anda yang menginginkan tablet dari brand ternama dengan performa handal dan layar cukup besar.

4. Advan Tab VX Lite: Tablet Multimedia dengan Layar 2K

5 Tablet Terbaik 2025, dari Xiaomi hingga iPad Pro M4: Spek Gahar, Layar Ciamik, Siap Kerja & Hiburan!

Advan Tab VX Lite

Photo :
  • Advan

Advan Tab VX Lite menawarkan tablet multimedia dengan layar IPS LCD 10.4 inci beresolusi 2K yang jernih dan tajam, cocok untuk menonton film dan bermain game dengan kualitas grafis yang menakjubkan.

Itel City 100: HP Sejutaan Rasa Flagship! Desain Tipis, RAM 16GB, Tahan Air, dan Layar 90Hz

Ditenagai chipset UNISOC Tiger T618, tablet ini dilengkapi RAM 6 GB yang besar dan penyimpanan 128 GB yang lega. Baterai 6.000 mAh dengan dukungan pengisian cepat 10W memastikan tablet ini dapat menemani aktivitas Anda sepanjang hari.

Halaman Selanjutnya
img_title