POCO X6 5G Turun Harga di Awal Juli: Dibekali Snapdragon 7s Gen 2, RAM 12GB dan Kamera 64MP

POCO X6 5G
Sumber :
  • mi.co.id

Harga POCO X6 5G Juli 2024

Gak Nyangka! 7 HP AMOLED Kualitas Sultan Ini Harganya Cuma Rp2 Jutaan - No.5 Bisa Ngecas Nirkabel!

Berita terbaiknya, di awal Juli 2024 ini, POCO X6 5G mengalami penurunan harga. Berdasarkan laman resmi Xiaomi Indonesia, POCO X6 5G dengan RAM 12GB dan memori internal 256GB kini dibanderol dengan harga Rp 3.699.000, dari yang sebelumnya Rp 3.999.000.

POCO X6 5G hadir sebagai paduan sempurna antara performa, fitur, dan harga. Desain stylish, layar berkualitas tinggi, performa gahar, kamera mumpuni, baterai tahan lama, dan konektivitas 5G super cepat menjadikannya pilihan tepat bagi para pengguna yang ingin memiliki smartphone 5G tanpa merogoh kocek dalam-dalam.

Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di :
Instagram @gadgetvivacoid
Facebook Gadget VIVA.co.id
X (Twitter) @gadgetvivacoid
Whatsapp Channel Gadget VIVA
Google News Gadget
HP Gaming & Fotografi Profesional dari Nokia? Ini Dia Zeus Max 2023!