10 Aplikasi Downloader Alternatif IDM Terbaik di 2025

10 Aplikasi Downloader Alternatif IDM Terbaik di 2025
Sumber :
  • Freepik

iGetter: Kontrol Penuh atas Proses Dowload

ASUS ProArt GoPro Edition: Laptop Creator AI Tangguh Resmi Rilis

Dengan iGetter, kamu bakal dapatkan kontrol lebih dalam hal penyesuaian pengunduhan dan deteksi otomatis koneksi internet. Cocok banget buat kamu yang mau hasil akurat dan terukur.

Internet Download Accelerator (IDA): Fokus pada Efisiensi

Anker SOLIX E10: Solusi Sistem Cadangan Rumah Hibrida Cerdas

Untuk kamu yang hanya butuh aplikasi fungsional dengan semua fitur dasar yang dibutuhkan, IDA adalah pilihan tepat. Meski tampilannya sederhana, performanya sangat solid dengan fitur tambahan seperti ZIP Preview dan FTP Explorer.

Ninja Download Manager: Kecepatan Hingga 10x Lipat

Kerjasama Apple Intelligence dan Google Gemini: Fakta Sebenarnya

Bayangin bisa download file 10 kali lebih cepat? Ninja Download Manager membantu kamu mewujudkannya dengan cara membagi file menjadi beberapa bagian kecil. Selain itu, aplikasi ini juga bisa unduh langsung dari YouTube dan konversi secara otomatis ke format yang kamu inginkan.

Kesimpulan

Jadi, nggak perlu khawatir lagi kalau bosan sama IDM atau butuh alternatif lain. Ada banyak sekali aplikasi downloader canggih yang bisa kamu coba dan sesuaikan dengan kebutuhan. Cek sendiri mana yang paling cocok untuk aktivitas online-mu sehari-hari!


Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di :
Instagram @gadgetvivacoid
Facebook Gadget VIVA.co.id
X (Twitter) @gadgetvivacoid
Whatsapp Channel Gadget VIVA
Google News Gadget