Perbandingan Samsung Galaxy S24 FE vs Xiaomi 15: Spek & Harga April 2025!

Perbandingan Samsung Galaxy S24 FE vs Xiaomi 15: Spek & Harga April 2025!
Sumber :
  • Samsung

  • Samsung Galaxy S24 FE menggunakan layar Dynamic AMOLED 2X 6,7 inci dengan resolusi FHD+ (1080 x 2340 piksel) dan kecerahan maksimal 1.200 nits.
  • Xiaomi 15 hadir dengan layar OLED 6,36 inci beresolusi 2.670 x 1.200 piksel, tingkat kecerahan 3.200 nits, dan kerapatan 460 ppi.
Samsung Galaxy S24 Plus vs iPhone 16e: Perbandingan Spesifikasi dan Harga Terbaru 2025

Secara keseluruhan, Samsung unggul dalam ukuran layar, sedangkan Xiaomi lebih unggul dalam kecerahan dan ketajaman.

Performa: Exynos 2400e vs Snapdragon 8 Elite

Di sektor dapur pacu, keduanya menawarkan performa kelas flagship dengan chipset terbaru:

  • Samsung Galaxy S24 FE: Exynos 2400e (4 nm), CPU 10-core 3.11 GHz, GPU Xclipse 940.
  • Xiaomi 15: Snapdragon 8 Elite Mobile Platform (3 nm), CPU 2x Prime Core hingga 4,32 GHz, GPU Adreno, dan teknologi AI terbaru dari Qualcomm.
Bingung Antara Samsung S FE dan S Reguler? Cek Perbedaannya di Sini!

Secara performa, Snapdragon 8 Elite di Xiaomi 15 lebih bertenaga dibandingkan Exynos 2400e di Galaxy S24 FE, terutama dalam efisiensi daya dan pengolahan grafis.

Kamera: Xiaomi Lebih Unggul di Kamera Depan & Zoom

Baik Samsung maupun Xiaomi membekali perangkat mereka dengan tiga kamera belakang berkualitas tinggi, tetapi ada beberapa perbedaan signifikan:

Halaman Selanjutnya
img_title
Advan X1 atau Redmi 13x? Simak Keunggulan dan Kelemahannya di Sini!